Bagian Kesejahteraan Rakyat Setda Kabupaten Buleleng menghadiri Lomba Cerdas Cermat 4 Pilar Kebangsaan Tingkat SMA /SMK se Kabupaten Buleleng di Aula STAHN Mpu Kuturan Siingaraja.serangkaian dengan Hari Ulang Tahun Kota Singaraja ke 415.
1. Acara diawali dengan pembukaan dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Doa bersama.
2.Laporan Ketua Panitia oleh Kepala Kesbangpol Kabupaten Buleleng disampaikan, Dasar Hukum pelaksanaan Lomba ,Maksud dan Tujuan diadakannya lomba dimaksud adalah untuk meningkatakan kemampuan berfikir kreatif , cerdas dan dapat Menambah wawasan kebangsaan
3. Dengan hadiah berupa piala , piagam dan uang pembinaan
4.Materi pancasila, uud 45, nkri
5.Sambutan bupati buleleng dibacakan oleh Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Buleleng